❗❗ RUSTPRO Kini Hadir 24 Jam | Senin - Minggu 🔴 Kami Telah Hadir Di Wiyung Surabaya

4+ Bahaya Menggunakan Ponsel Saat Mengemudi, Sudah Tahu?

4+ Bahaya Menggunakan Ponsel Saat Mengemudi

Menggunakan ponsel saat mengemudi merupakan sesuatu yang beresiko bisa mengakibatkan keselamatan diri sendiri beserta orang lain di jalan.

Ada banyak hal berbahaya yang bisa terjadi jika kamu mengendarai kendaraan dengan bermain ponsel.

Bukan cuma itu saja, selain bisa membahayakan diri sendiri beserta dengan pengguna jalan yang lain.

Menggunakan ponsel saat mengemudi juga melanggar aturan dan bisa membuat kamu terkena hukuman. Aturan menggunakan HP ketika berkendara ini sudah diatur dalam UU.

Aturan Menggunakan Ponsel Saat Mengemudi

Menggunakan ponsel saat mengemudi entah itu bermain atau Google Maps mungkin tidak masalah bagi orang tertentu.

Kenyataan tidak seperti itu, keselamatan pengemudi lain di jalan akan berbahaya jika fokus terbagi untuk setir dan ponsel.

Sopir pengemudi fokus saja tidak pasti selamat, bagaimana jika tidak fokus. Aturan berkendara ini telah ada dan diatur pemerintah.

Berdasarkan Pasal 310 Ayat 1 hingga 4 UU Nomor 22 Tahun 2009 menjelaskan bahwa setiap pengendara kendaraan bermotor yang karena kelalaiannya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dengan kerusakan kendaraan atau barang, ataupun menimbulkan korban luka ringan, berat, hingga meninggal dunia, akan dipidana selama enam bulan hingga enam tahun dan dikenakan denda maksimal mulai dari Rp 1 juta hingga Rp 12 juta.

Bahaya Menggunakan Ponsel Saat Mengemudi

Apa saja bahaya dari menggunakan ponsel saat mengemudi?

Berikut dampak berbahaya membagi fokus ke ponsel saat mengemudi:

1. Peningkatan Risiko Kecelakaan

Menggunakan ponsel saat mengemudi secara signifikan meningkatkan risiko kecelakaan.

Penelitian telah secara konsisten menunjukkan bahwa aktivitas seperti mengirim pesan teks atau mengoperasikan ponsel saat mengemudi dapat mengalihkan perhatian pengemudi, yang pada gilirannya meningkatkan risiko terjadinya kecelakaan.

BACA JUGA: Tempat Poles Mobil BYD Murah, 500rb Pasti Kinclong!

Mengirim pesan teks adalah salah satu gangguan paling berbahaya, karena hanya dalam waktu 5 detik untuk membaca atau mengirim pesan, pandangan pengemudi dari jalan setara dengan menutup mata saat berkendara melewati lapangan sepak bola.

2. Mengganggu Konsentrasi Mengemudi

Ponsel dan pesan teks bukan satu-satunya sumber gangguan saat mengemudi.

Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional mendefinisikan gangguan saat mengemudi sebagai segala bentuk aktivitas yang mengalihkan perhatian dari tugas utama mengemudi.

Ini dapat mencakup penggunaan perangkat elektronik, menyetel radio, makan dan minum, membaca, berdandan, dan berinteraksi dengan penumpang.

Semua gangguan ini dapat mempengaruhi kemampuan pengemudi untuk merespons perubahan lalu lintas dengan cepat dan efektif.

3. Konsekuensi Serius

Banyak konsekuensi serius seperti meninggal disebabkan fokus menggunakan ponsel saat mengemudi.

Bahkan, orang meninggal hal biasa karena kecelakaan disebabkan sopir tidak fokus karena membaginya dengan ponsel.

Ada 3000 lebih yang meninggal akibat hal ini dan terus naik.

Apa saja kejadian yang dapat terjadi? Banyak banget, mulai dari cedera tulang patah, cacat berefek pada kehidupan, dan paling parah kematian.

Sopir yang bermain ponsel saat mengemudi sama saja membuat diri pribadi dan orang di jalan yang lain dampak risiko tidak perlu.

4. Menjadi Contoh Buruk

Menggunakan ponsel saat mengemudi ketika berkendara bisa menjadi sebuah contoh buruk untuk orang lain, terutama jika dalam kendaraan terdapat penumpang lain.

Tindakan ini bisa menciptakan pola perilaku berbahaya yang berpotensi dilakukan pengemudi yang lain.

BACA JUGA: 7 Cara Memastikan Ban dalam Kondisi Baik pada Mobil

Tips Menghilangkan Kebiasaan Bermain HP Saat Berkendara

Supaya godaan menggunakan ponsel saat mengemudi tidak mempan ketika dalam keadaan menyetir bersama dengan keluarga.

Berikut ini adalah beberapa tips dan cara paling ampuh yang bisa kamu coba diterapkan dalam kondisi berkendara:

1. Beri Kabar Sebelum Berkendara

Sebelum kamu melakukan perjalanan dengan berkendara, beritahukan ke orang-orang yang umumnya melakukan komunikasi dengan kamu bahwa kamu akan berkendara.

Selain itu, beritahukan juga bahwa kamu tidak bisa menerima telepon atau membalas pesan di perjalanan.

2. Nonaktifkan HP Saat Berkendara

Apakah ada cara ampuh mengusir kebiasaan menggunakan ponsel saat mengemudi? Ada, yaitu mematikan ponsel.

Godaan bermain HP memang berat, Agar tidak tergoda memainkan HP, coba matikan ponsel sebelum mulai menyetir kendaraan.

HP kamu harus selalu hidup? Silahkan buat ponsel penting kamu berada dalam mode silent agar kamu tidak terganggu bunyi pesan.

BACA JUGA: Inilah 5 Cara Mengganti Wiper Blade pada Mobil yang Benar

3. Gunakan Fitur Audio pada GPS

Jika kamu menggunakan GPS di HP, aktifkan fitur audio sehingga kamu bisa tetap fokus mengemudi tanpa harus melihat layar HP secara terus menerus.

Dengan demikian, kamu dapat menerima petunjuk arah melalui suara tanpa harus mengalihkan perhatian dari jalan.

4. Berhenti di Tempat Aman

Apabila ada kebutuhan mendesak yang mengharuskan kamu untuk membuka HP, pastikan Anda menepi dan mencari tempat yang aman terlebih dahulu.

Hindari menggunakan HP saat kendaraan masih berjalan, bahkan jika kondisi jalan sedang sepi sekalipun.

Jaga Keselamatan Berkendara, Jangan Main HP dan Gunakan Anti Karat Mobil Agar Aman!

Silahkan fokus saja berkendara dan pastikan mobil dalam kondisi fit terlindung dari karat kolong mobil.

Mobil bermasalah contohnya kolong mobil yang mengalami karat juga mungkin berakibat fatal.

Mobil yang sasis mobilnya karat atau keropos bisa membuat sasis mobil patah saat anda sedang berkendara.

Tentu hal ini bisa menyebabkan kecelakaan dan mengancam keselamatan anda dan penumpang lainnya.

Oleh karena itu, agar sasis mobil anda tidak karatan, gunakan pelindung anti karat mobil.

RUSTPRO adalah spesialis anti karat mobil yang memiliki produk anti karat terbaik, berbahan premium dan garansi 8 tahun.

Anti karat mobil dari RUSTPRO sudah terbukti melindungi mobil dari masalah karat selama bertahun-tahun.

Lindungi Anda dan Mobil Dari Masalah! Yuk Hubungi RUSTPRO!

Sekali lagi kami sampaikan bahwa menggunakan ponsel saat mengemudi bisa membahayakan nyawa dan keselamatan, akan tetapi karat juga memberikan efek bahaya yang sama.

Jadi untuk perlindungan anti karat mobil, silahkan hubungi RUSTPRO melalui whatsapp ke nomor 0812-1130-9522 sekarang!

Dapatkan konsultasi secara gratis dan reservasi pada tanggal yang anda inginkan.

Berikan perlindungan terbaik hanya dari ahlinya!

Yuk ke RUSTPRO sekarang juga!