❗❗ RUSTPRO Kini Hadir 24 Jam | Senin - Minggu 🔴 Kami Telah Hadir Di Wiyung Surabaya

5 Tips Menggunakan Lap Khusus untuk Mengeringkan Mobil

Tips Menggunakan Lap Khusus untuk Mengeringkan Mobil

Setelah mobil dicuci, mengeringkaannya tidak boleh sembarangan. Harus menggunakan lap khusus supaya tidak meninggalkan noda dan merusak cat.

Nah, di bawah ini rustpro.id punya beberapa tips menggunakan lap khusus untuk mengeringkan mobil yang bisa kamu ikuti setelah mencuci mobil kesayangan.

Tips Menggunakan Lap Khusus untuk Mengeringkan Mobil

Inilah 5 (lima) tips untuk kamu mengeringkan mobil menggunakan lap khusus supaya tidak merusak lapisan cat:

1. Pilih Lap yang Tepat

Pertama, pilihlah lap dengan spesifikasi bahan yang tepat. Pastikan bahan lap yang kamu pilih aman untuk cat mobil sehingga tidak berpotensi merusak.

Di pasaran, terdapat lap mikrofiber yang memiliki serat lembut, membuatnya layak dipilih untuk mengurangi risiko goresan pada cat.

Lap yang berbahan khusus untuk mobil tentu memiliki daya serap yang lebih baik daripad lap biasa.

Tips menggunakan lap khusus untuk mengeringkan mobil ini penting supaya mobil kamu aman dari goresan akibat gesekan dari lap yang abal-abal.

2. Pastikan Lap Dalam Keadaan Bersih

Sebelum digunakan untuk mengeringkan mobil, pastikan lap dalam keadaan bersih terlebih dahulu. Jika lap dalam keadaan kotor, ini bisa meninggalkan bekas dan membuat permukaan cat mobil menjadi rusak.

Jadi, cuci lap terlebih dahulu sebelum digunakan menggunakan sabun lembut. Hindari menggunakan sabun yang bersifat kasar agar tidak merusak serat kain, sehingga tetap berfungsi optimal.

3. Lap Bagian Atas Mobil

Tips menggunakan lap khusus untuk mengeringkan mobil selanjutnya, pastikan kamu mengelap bagian atas mobiil terlebih dahulu.

Cara ini efektif untuk mencegah air kotor mengalir lagi ke bagian yang sudah dikeringkan.

Lakukan gerakan melingkar saat mengelap supaya air terangkat seluruhnya. Pastikan juga untuk tidak menggosok terlalu kasar, apalagi pada bagian yang rawan tergores.

4. Perhatikan Detail Kecil

Perhatikan detail-detail kecil, seperti gagang pintu, lubang aing, dan sela-sela mobil mobil lainnya yang bisa menjadi tempat menggenangnya air.

Gunakan ujung lap atau lipat lap menjadi bagian yang lebih kecil untuk mempermudah pengelapan pada bagian yang sulit dijamah.

Tips menggunakan laps khusus untuk mengeringkan mobil ini bertujuan agar tidak ada air yang tersisa, karena hal tersebut dapat menyebabkan karat pada mobil.

5. Pisahkan Lap Basah dan Lap Kering

Kamu juga perlu memisahkan lap basah dan lap kering. Hal ini bertujuan agar dapat membedakan lap yang digunakan untuk mengeringkan dan yang digunakan untuk pengaplikasian wax atau polish.

Kalau ini disatukan, maka sisa-sisa wax atau polish dapat menempel kembali pada permukaan mobil yang sudah kering.

Maka dari itu, sebaiknya pisahkan antara lap basah dan lap kering untuk mengelap mobil.

Baca Juga: Pentingnya Mengecek Oli Mesin setelah Perjalanan Panjang

Agar Cat Terlindungi, Gunakan Graphene Coating dari Rustpro Garansi 3 Tahun!

Supaya cat mobil kamu terlindungi dari berbagai macam ancaman kerusakan, segera aplikasikan Graphene Coating dari Rustpro yang ketahanannya dijamin garansi hingga 3 tahun.

Graphene Coating dari Rustpro memiliki durabilitas hingga 10H+ yang lebih tinggi dibandingkan Nano Ceramic yang hanya 9H.

Dengan jenis coating ini, mobil kamu tidak hanya terlindungi dari ancaman kerusakan, tetapi juga akan selalu tampil berkilau di tengah kondisi cuaca apapun.

Bawa mobil kamu ke Rustpro sekarang dan nikmati tampilan mobil yang berkilau seperti baru!

Hubungi Customer Service kami melalui WhatsApp di nomor 0812-1130-9522!

Buat kamu yang berada di wilayah Jabodetabek, Cirebon, dan Surabaya, kamu bisa mendatangi cabang kami yang beralamat lengkap di bawah ini.

RustPro Pengangsaan Dua

Alamat: Jl. Pegangsaan Dua No.68, RT.3/RW.19, Pegangsaan Dua, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14250.

No. CS: Klik di sini

RustPro Bintaro

Alamat: Ruko Graha Nusantara, Jl. RC. Veteran Raya No.8i, Bintaro, Kec. Pesanggrahan, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12330.

No. CS: Klik di sini

RustPro Cirebon

Alamat: Jl. Kesambi.74A, Drajat, Kec. Kesambi Kota Cirebon Jawa Barat, Lantai 2, Kota Cirebon, Jawa Barat 45133.

No. CS: Klik di sini

RustPro Surabaya

Alamat: Jl. Raya Wiyung No.17, Babatan, Kec. Wiyung, Surabaya, Jawa Timur 60228.

No. CS: Klik di sini

Demikianlah informasi mengenai tips menggunakan lap khusus untuk mengeringkan mobil supaya tidak merusak lapisan cat.

Jangan ragu untuk membawa mobil kamu ke Rustpro supaya mendapatkan perlindungan terbaik dengan Graphene Coating 10H+!