Kolong sasis berkarat menjadi suatu masalah bagi anda pemilik mobil yang tinggal didaerah perkotaan. Apalagi kota yang anda tinggali ssaat ini merupakan langganan hujan yang dapat menyebabkan banjir.
Masalah kolong sasis berkarat ini memang sangat sulit untuk di hindari. Sayangnya tidak banyak pemilik mobil yang serta merta menyadari masalah mobil berkarat ini. Banyak juga yang menyadari masalah ini karena mereka cinta dengan mobil mereka sendiri. Namun banyak juga yang tidak memikirkan masalah ini karena bagi mereka kolong sasis berkarat itu tidak penting.
Karat yang ada di kolong sasis itu sangat mudah penyebarannya. Hal ini disebabkan karena besi yang sering terkena genangan air dan terpapar udara serta membuat lembap hingga menyebabkan kolong sasis itu mengalami korosi. Jika dibiarkan terlalu lama korosi ini dapat menyebabkan pengikisan pada kolong mobil itu sendiri.
Cara Mengatasi Masalah Kolong Sasis Berkarat
Jika anda harus mengatasi karat pada kolong sasis berkarat terlalu banyak, tentu biaya yang dikeluarkan semakin mahal. Oleh sebab itu jangan anda menunggu kerusakan pada kolong sasis anda semakin parah. Karena harus dari sekarang anda mencegahnya. Berikit beberapa cara mencegah karat pada kolong sasis mobil:
Cuci Mobil Secara Berkala
Tidak ada salahnya jika 1 minggu sekali atau dua kali untuk mencuci mobil anda. Pada saat musim hujan maupun musim panas. Saran kami anda bisa mencuci mobil anda pada saat siang atau sore hari karena akan membuat mobil lebih cepat kering.
Jika anda mencuci pada saat malam hari, bagian kolong sasis mobil tentu akan lama kering. Jika itu terjadi air yang menggenang dapat menyebabkan karat. Karat ini dapat mudah menyebar ke parts-parts mobil lainnya. Maka dari itu anda harus memastikan jika anda mencuci mobil itu sampai kering Kembali.
Penggunaan Cuka
Cuka adalah salah satu bahan dapur yang anda bisa menggunakannya untuk menghilangkan karat pada mobil anda. Anda hanya perlu mempersiapkan cuka dan lap khusus dan juga sikat. Namun cuka tidak bisaa menghilangkan karat yang sudah menyebar dan banyak.
Cara memakainya itu semprotkan cuka pada kolong sasis yang berkarat, setelah itu gosokkan dengan menggunakan sikat yang sudah disiapkan tadi. Yang nantinya karat dikit demi sedikit akan mengelupas. Setelah itu anda semprotkan air bersih ke kolong sasis anda. Kemudian mengelapnya dengan bersih.
Lakukan hal ini jika ada karat kecil untuk mencegah penyebaran karat pada bagian mobil anda nantinya. Jika karat sudah menyebar anda harus melakukan pembersihan karat di bengkel mobil.
Penggunaan Buah Lemon
Buah lemon selama ini biasa digunakan untk membersihkan noda atau kotoran pada pakaian. Anda bisa juga menggunakannya untuk membersihkan karat kecil yang ada di bagian mobil anda contohnya baut, mur, dll. Untuk pembersihan karat nya juga terbilang cukup mudah.
Anda hanya memerlukan menaburi bagian mobil yang sudah berkarat kecil dengan menggunakan garam, kemudian anda semprotkan dengan menggunakan air lemon. Anda dapat menggunakan penggosok alumunium untuk mengikis karat tersebut.
Rustpro, Pelapis Untuk Atasi Kolong Sasis Berkarat
Setelah melakukan berbagai macam cara untuk membersihkan karat membandel diatas, lebih baik anda tidak membiarkan semuanya begitu saja. Karena itu sifatnya hanya sementara akan lebih baik jika anda menggunakan perlindungan anti karat mobil segera. Karena karat yang sudah anda hilangkan tadi tidak menutup kemungkinan untuk datang Kembali.
Tidak memandang mobil tua ataupun mobil baru karat akan datang kapan saja jika anda tidak merawat mobil anda dengan baik. Anda memerlukan pelapis anti karat mobil. Banyak diluar sana penyedia bengkel anti karat mobil naming RUSTPRO adalah salah satu produk anti karat mobil no 1 di Indonesia saat ini.
Dibaca Juga: Anti Karat Mobil Tua, Seberapa Pentingkah Pemasangannya?
RUSTPRO menggunakan bahan anti karat mobil khusus yang disamakan dengan bahan anti karat yang dipakai juga oleh kapal perang. Dengan memakai bahan anti karat mobil ini RUSTPRO menjadi anti karat mobil pertama yang berani memberikan garansi lebih dari 8 tahun lamanya. Jadi anda tidak perlu mengkhawatirkan kolong sasis berkarat lagi selama lebih dari 8 tahun.