❗❗ RUSTPRO Kini Hadir 24 Jam | Senin - Minggu 🔴 Kami Telah Hadir Di Wiyung Surabaya

Besaran Estimasi Biaya Cat Mobil Lengkap di Bengkel Resmi dan Umum

Besaran Estimasi Biaya Cat Mobil Lengkap di Bengkel Resmi dan Umum

Cat mobil adalah investasi berharga yang harus dilakukan oleh para pemilik mobil. Biaya ini dapat menjadi mahal jika tidak dipilih bengkel yang tepat. Pemilik mobil harus mencari tahu estimasi biaya cat mobil di bengkel resmi dan bengkel umum sebelum memutuskan untuk melakukan pekerjaan cat mobil. Dalam artikel ini, akan dikupas tuntas estimasi biaya cat mobil di bengkel resmi dan bengkel umum untuk bahan pertimbangan Anda dalam membuat keputusan yang tepat. Yuk, disimak!

Estimasi Biaya Cat Mobil di Bengkel Resmi

Estimasi biaya cat mobil bisa sangat beragam, tergantung besaran dan bagian mana yang akan dicat. Untuk kisaran harga di bengkel resmi, berikut ini adalah kisaran tarif pengecatan mobil di bengkel resmi.

  1. Estimasi Biaya Cat Mobil Full Body di Bengkel Resmi

Pengecatan mobil secara full body dilakukan saat mobil akan dilakukan pergantian warna cat mobil atau bodi mobil mengalami kerusakan yang membuat tampilan warna cat mobil jadi rusak secara keseluruhan. Nah, di bengkel resmi kisaran biaya untuk pengecatan full body pada mobil bisa sangat beragam. Tergantung pada intensitas pengecatan hingga perbaikan warna catnya.

Adapun estimasi biaya cat mobil full body di bengkel resmi berada di kisaran jutaan hingga belasan juta Rupiah. Semakin kompleks pengerjaan pengecatan melalui tingkat kerusakan yang ditutupi hingga keindahan warnanya, maka semakin mahal juga tarif pengecatannya.

  1. Estimasi Biaya Cat Mobil Per Panel di Bengkel Resmi

Pengecatan mobil yang dilakukan per panel berarti bahwa hanya ada bagian-bagian tertentu saja yang dilakukan pengecata. Biasanya hal ini terjadi akibat kerusakan yang disebabkan oleh penggunaan hingga kecelakaan. Bagian mobil yang umumnya di cat per panel adalah bagian bemper dan pintu mobil.

Besaran estimasi biaya cat mobil per panel di bengkel resmi dibanderol dengan harga yang lebih murah jika dibandingkan pengecatan full body, yakni di kisaran ratusan ribu hingga jutaan Rupiah. Tergantung intensitas pengecatan dan kompleksitas warna pada cat mobil.

Baca Juga: 6 Pilihan Warna Cat Mobil Terbaik dan Cara Merawatnya

Estimasi Biaya Cat Mobil di Bengkel Umum

Pengecatan mobil di bengkel umum juga bisa dilakukan. Pemilihan bengkelnya pun sangat beragam dan pemilihan merek cat mobilnya pun sangat beragam, hal ini juga berdampak pada estimasi biaya cat mobil yang jauh lebih beragam. Berikut adalah estimasi biaya cat mobil di bengkel umum untuk pengecatan full body dan per panel.

  1. Estimasi Biaya Cat Mobil Full Body di Bengkel Umum

Pengecatan mobil untuk full body di bengkel umum hampir sama prosedurnya dengan di bengkel resmi. Hanya saja merek cat mobil yang digunakan bisa jadi sangat berbeda dengan yang digunakan di bengkel resmi. Hal ini juga berdampak pada estimasi biaya cat mobil di bengkel umum.

Adapun estimasi biaya cat mobil full body di bengkel umum lebih murah jika dibandingkan di bengkel resmi, yakni di kisaran jutaan Rupiah dan di bawah belasan juta Rupiah. Tergantung pada intensitas pengecatan dan kompleksitas warna cat mobil yang digunakan.

  1. Estimasi Biaya Cat Mobil Per Panel di Bengkel Umum

Di bengkel umum, pengecatan mobil per panel juga bisa dilakukan. Besaran estimasi biaya cat mobil juga beragam, tergantung bagian yang dicat, intensitas pengecatan, hingga kompleksitas warna cat yang diaplikasikan.

Besaran estimasi biaya cat mobil per panel di bengkel umum jauh lebih murah jika dibandingkan dengan pengecatan di bengkel resmi, hanya dipatok di kisaran ratusan ribu Rupiah saja.

Jaga Tampilan Warna Cat Mobil Agar Tetap Sempurna dengan Coating Mobil di RUSTPRO

Setelah dilakukan pengecatan ulang, penting untuk menjaga tampilan cat mobil agar warnanya bisa tetap ‘menyala’ dan tak pudar dalam waktu yang singkat. Perlindungan warna cat yang paling tepat dan akurat nyatanya hanya bisa dilakukan dengan coating mobil saja. Untuk itu, pastikan percayakan layanan coating mobil untuk jaga warna mobil yang sudah dicat ulang hanya di bengkel coating mobil terpercaya, seperti di RUSTPRO.

RUSTPRO menggunakan varian coating terbaru dan satu-satunya di Indonesia, yakni Graphene 10H+ Protection, yang perlindungannya jauh lebih kuat dari lapisan nano dan ceramic coating.

Layanan coating dan detailing di RUSTPRO juga hadir dengan masa garansi hingga 1 tahun yang dapat diklaim di seluruh cabang RUSTPRO. Sehingga jika Anda mendapatkan layanan coating mobil di RUSTPRO Lontar – Surabaya, Anda juga bisa mengklaim masa garansi untuk maintenance ulang di RUSTPRO Lebak Bulus.

Jika Anda berdomisili di sekitar Cipete, Fatmawati, Cinere, Lebak Bulus, Pondok Indah, hingga Tangerang Selatan, Anda bisa datang langsung ke bengkel RUSTPRO Lebak Bulus. Satu lokasi dengan Dokter Mobil Cirendeu, Anda juga bisa melakukan pemeriksaan jika ada yang perlu Anda periksa pada mobil kesayangan Anda di sini.

Lokasi: 14, Jl. Raya Cirendeu No.2A, RW.3, Cireundeu, Kec. Ciputat Tim., Kota Tangerang Selatan, Banten 15419
Info Reservasi: 0813-1150-2678 (Bisa WhatsApp, Telepon, dan SMS)

Karena seringkali layanan coating dan detailing mobil di RUSTPRO ini begitu dinantikan, pastikan untuk melakukan reservasi terlebih dahulu agar bisa langsung dapatkan penanganan tanpa menunggu antrean dengan hubungi customer service RUSTPRO via WhatsApp di 0813-1150-2678 (atau klik di sini). Karena selain amankan slot antrean, Anda juga berkesempatan untuk dapatkan info seputar promo-promo menarik, lho!

Penutup

Bagi Anda yang sedang menyiapkan dana untuk melakukan pengecatan ulang mobil kesayangan Anda, demikian informasi lengkap seputar estimasi biaya cat mobil di bengkel resmi dan bengkel umum. Setelah dilakukan pengecatan, jangan lupa untuk memberikan perlindungan agar warnanya tak pudar dengan cepat, dengan gunakan layanan coating mobil terpercaya hanya dari RUSTPRO!